DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KOTA BATAM Blog

Jefridin Ajak Insan Olahraga untuk Memajukan Kota Batam

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Batam Jefridin M.Pd. mewakili Wali Kota Batam Muhammad Rudi membuka acara silaturahmi Pemko Batam dengan seluruh Organisasi Keolahragaan dan Pengurus Kota Cabang Olahraga se-Kota Batam. Kegiatan yang disejalankan dengan edukasi...

Kadispora Kota Batam Jadwalkan Silaturahmi dengan Seluruh Cabor

Hari pertama masuk kerja pasca libur, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Batam Zulkarnain langsung memimpin rapat dengan sejumlah pegawai bidang olahraga, Selasa (2/5/2023) pagi. Pada kesempatan itu, Zulkarnain menyampaikan, Dispora harus aktif...

KADISPORA BATAM DUKUNG RENCANA OPEN TURNAMEN CATUR INDONESIA ROSANO CUP II

Kadispora Kota Batam, Zulkarnain mengapresiasi dan mendukung rencana pelaksanaan Open Turnamen Catur Indonesia Rosano Cup II yang akan dilaksanakan dalam beberapa bulan mendatang. Zulkarnain berharap kegiatan turnamen catur yang diinisiasi founder team R, Rosano...